Visi Misi
"Visi"
Menjadi SMK yang mampu membentuk sumber daya manusia yang bertaqwa dan kompeten dibidangnya, serta mampu mengembangkan kecakapan hidup berbudaya lingkungan,
"Misi"
1. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan bidang keahlian.
2. Membudayakan nilai karakter dalam kehidupan.
3. Mengintegrasikan system pendidikan dan pelatihan di SMK yang berorientasi pada mutu dan keunggulan.
4. Meningkatkan sikap penghayatan dan pengamalan agama yang dianut peserta didik.
5. Menumbuh kembangkan kreatifitas sekolah.
6. Menciptakan kerjasama yang baik dengan masyarakat dan instansi terkait.
7. Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman dalam PBM.
8. Mewujudkan kesadaran perilaku ramah lingkungan melalui terciptanya sekolah yang green,healt dan clean
